Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

TUGAS PERTEMUAN KE 3 ASSIGNMENT

Pembahasan Modul Assignment Nama : Kim Meredith Dionese NIM : 12211373 Kelas : 03 Manajemen Mata Kuliah : Aplikasi Komputer Ekonomi  Dosen : Septia Lutfi, S.Kom., M.Kom.      Dalam dunia bisnis dan industri sering menghadapi masalah yang berkaitan dengan penugasan yang optimal dari berbagai sumber yang produktif untuk melakukan tugas yang berbeda-beda. Oleh karena itu masalah penugasan   akan   mencakup   sejumlah   sumber yang mempunyai tugas.       Modul ini digunakan untuk memecahkan masalah-masalah yang berkaitan dengan assignment atau penugasan, seperti penugasan karyawan pada jenis pekerjaan tertentu atau penugasan karyawan dengan mesin tertentu dengan tujuan memaksimalkan keuntungan atau meminimalkan biaya. Modul ini digunakan untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan penugasan optimal dari bermacam-macam sumber produktif atau personalia yang mempunyai tingkat efis...